Wednesday, December 9, 2015

Kunjungan HMTI



BANDUNG, TEL – U – 8 Desember 2015 menjadi sebuah kehormatan bagi HIMA IKOM karena salah satu Himpunan senior yaitu Himpunan Mahasiswa Tekhnik Industri datang berkunjung untuk menjalin silahturahmi. Diadakan di Aula FKB lantai 5, keseruan dari anggota HMTI langsung meairkan suasana keakraban.

Dibuka dengan kata sambutan dari perwakilan setiap Himpunan, dan penjelasan secara singkat mengenai proker-proker yang ada. Kemudian untuk mengambil lebih banyak manfaat maka diadakanlah Forum Group Discussion antara bagian dalam himpunan yang memiliki kesamaan tugas dan proker. Acara ini tidak berlangsung terlalu lama namun tanpa mengurangi esensi dari acara silahturahmi ini, acara ditutup dengan pertukaran plakat dari dan kepada masing-masing himpunan.



Terimakasih atas kunjungan dari HMTI, banyak pelajaran yang bisa Hima IKOM ambil dari kunjungan ini, terlebih lagi untuk Hima IKOM yang masih jauh sangat muda dari HMTI. Semoga silahturahmi ini tidak hanya berhenti disini, namun menjadi salah satu awal dari keakraban yang berlangsung lama untuk waktu di masa datang (CA)

Related Posts:

  • FAREWELL PARTY 2016 BANDUNG, TEL-U -  Kamis, 11 Agustus 2016. Fakultas Komunikasi dan Bisnis Telkom University menyelenggarakan sebuah acara yang dipersembahkan untuk para wisudawan/wisudawati periode Agustus, yaitu Farewell Party “4 Y… Read More
  • CLUB FAIR 2.0BANDUNG, TEL-U, Kamis, 15 September 2016. Telah terlaksananya salah satu kegiatan terbesar di Ikom yaitu, "IKOM CLUB FAIR." Ikom club fair adalah kegiatan pameran setiap klub yang ada di Ikom melakukan semacam presentasi meng… Read More
  • Musyawarah Nasional IMIKI 2016YOGYAKARTA, Minggu 22 Mei 2016. Sedang Berlangsungnya kegiatan Musyawarah Nasional Ikatan Mahasiswa Ilmu Komunikasi (IMIKI) se-Indonesia yang ke-6, bertemakan #IMIKIBANGKIT di Yogyakarta. HIMA IKOM turut serta menghadiri acar… Read More
  • #REDACTIVE "Sebenarnya semua orang sudah menjadi duta bagi diri sendiri, asal kita peduli" Cardina Novianty Adiputra, atau akrab dipanggil Cardina ini merupakan mahasiswa Ilmu Komunikasi angkatan 2014 yang gemar mengikuti kegiatan di … Read More
  • IKOM's RED CORNER Hai Ikomers! Wah asik nih…. masuk semester baru, semangat harus baru juga dong. Apalagi buat kalian yang mahasiswa baru 2016, kalian harus tahu nih tempat-tempat “kongkow”alias tempat kumpul yang asik dikampus hehe. Apa sih… Read More

0 comments:

Post a Comment